KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Wacana reshuffle menteri di Kabinet Jokowi - Ma'ruf kembali menguat. Direktur Center of Economics and Law Studies (Celios) Bhima Yudhistira mengatakan sinyal resuffle kali ini untuk mengingatkan para pembantu presiden untuk meningkatkan kinerjanya, utamanya bagi Menteri yang bertanggung jawab akan persoalan pangan dan ekonomi. "Terlepas dari adanya urusan politik, tapi kalau dari sisi kinerja memang yang paling urgent diselesaikan adalah stabilitas harga pangan dan kebijakan ekonomi persiapan resesi," kata Bhima pada Kontan.co.id, Rabu (28/12).
Wacana Reshuffle Kabinet Menguat, Ekonom Sorot Kinerja Menteri Bidang Pangan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Wacana reshuffle menteri di Kabinet Jokowi - Ma'ruf kembali menguat. Direktur Center of Economics and Law Studies (Celios) Bhima Yudhistira mengatakan sinyal resuffle kali ini untuk mengingatkan para pembantu presiden untuk meningkatkan kinerjanya, utamanya bagi Menteri yang bertanggung jawab akan persoalan pangan dan ekonomi. "Terlepas dari adanya urusan politik, tapi kalau dari sisi kinerja memang yang paling urgent diselesaikan adalah stabilitas harga pangan dan kebijakan ekonomi persiapan resesi," kata Bhima pada Kontan.co.id, Rabu (28/12).