KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Peraih medali kejuaraan dunia bulutangkis di Basel, Swiss, sedang gundah-gulana. Mereka mempertanyakan nasib pencairan bonus mereka selepas penetapan status tersangka kepada Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Muhammad Imam Nachrawi. Sampai saat ini mereka belum menerima bonus yang dijanjikan oleh Menpora Imam Nachrawi. Sebab Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) belum mencairkan bonus senilai total Rp 3,5 miliar. Baca Juga: Bonus atlet badminton belum cair, ini penjelasan Kempora
Waduh, Menpora jadi tersangka KPK, Bagaimana nasib bonus juara dunia bulutangkis?
KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Peraih medali kejuaraan dunia bulutangkis di Basel, Swiss, sedang gundah-gulana. Mereka mempertanyakan nasib pencairan bonus mereka selepas penetapan status tersangka kepada Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Muhammad Imam Nachrawi. Sampai saat ini mereka belum menerima bonus yang dijanjikan oleh Menpora Imam Nachrawi. Sebab Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) belum mencairkan bonus senilai total Rp 3,5 miliar. Baca Juga: Bonus atlet badminton belum cair, ini penjelasan Kempora