KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Geliat pertumbuhan ekonomi di tahun ini memberikan harapan di tahun depan, termasuk di industri sepeda motor. Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia (AISI) memprediksi pertumbuhan permintaan sepeda motor baru di pasar domestik akan meningkat menjadi 5,1 juta-5,4 juta unit. Maka produsen dan dealer bersiap menyambut harapan tersebut. Menjelang akhir tahun 2021, main dealer sepeda motor Honda Jakarta Tangerang, PT Wahana Makmur Sejati (WMS), menggelar beragm acara, Seperti workship dan gathering dan memaparkan i Honda PCX Hybrid. “Selain berbagi informasi terkait teknologi Honda, pada kesempatan ini kita juga diberikan penyegaran materi terkait dunia media massa dan jurnalistik,” kata, Group Head of Corporate Communication Wahana, Diana Anggraini, dalam paparan daring, Senin (8/11).
Wahana Makmur Sejati siapkan 27 AHASS untuk layanan purnajual PCX Hybrid
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Geliat pertumbuhan ekonomi di tahun ini memberikan harapan di tahun depan, termasuk di industri sepeda motor. Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia (AISI) memprediksi pertumbuhan permintaan sepeda motor baru di pasar domestik akan meningkat menjadi 5,1 juta-5,4 juta unit. Maka produsen dan dealer bersiap menyambut harapan tersebut. Menjelang akhir tahun 2021, main dealer sepeda motor Honda Jakarta Tangerang, PT Wahana Makmur Sejati (WMS), menggelar beragm acara, Seperti workship dan gathering dan memaparkan i Honda PCX Hybrid. “Selain berbagi informasi terkait teknologi Honda, pada kesempatan ini kita juga diberikan penyegaran materi terkait dunia media massa dan jurnalistik,” kata, Group Head of Corporate Communication Wahana, Diana Anggraini, dalam paparan daring, Senin (8/11).