KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini dinilai sosok pemimpin yang tepat untuk memimpin ibu kota Jakarta. Ketua Fraksi Partai Nasdem DPRD DKI Jakarta Bestari Barus menilai, Risma telah berhasil mengelola Kota Surabaya. Ia pun secara terang-terangan tertarik untuk memboyong Risma ke Jakarta pada Pilkada DKI Jakarta 2020 mendatang. Hal itu ia disampaikan Bestari saat studi banding DPRD Provinsi DKI Jakarta untuk menyelesaikan Peraturan Daerah (Perda) tentang Pengelolaan Sampah dengan konsep ITF (intermediate treatment facility) di Ruang Sidang Wali Kota, Balai Kota Surabaya, Senin (29/7/2019). Baca Juga: Walkot Surabaya Risma: Sampah di DKI Jakarta menakutkan
Walkot Surabaya Tri Rismaharini "senyum" saat diminta maju jadi Gubernur DKI Jakarta
KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini dinilai sosok pemimpin yang tepat untuk memimpin ibu kota Jakarta. Ketua Fraksi Partai Nasdem DPRD DKI Jakarta Bestari Barus menilai, Risma telah berhasil mengelola Kota Surabaya. Ia pun secara terang-terangan tertarik untuk memboyong Risma ke Jakarta pada Pilkada DKI Jakarta 2020 mendatang. Hal itu ia disampaikan Bestari saat studi banding DPRD Provinsi DKI Jakarta untuk menyelesaikan Peraturan Daerah (Perda) tentang Pengelolaan Sampah dengan konsep ITF (intermediate treatment facility) di Ruang Sidang Wali Kota, Balai Kota Surabaya, Senin (29/7/2019). Baca Juga: Walkot Surabaya Risma: Sampah di DKI Jakarta menakutkan