Wall St Dibuka Turun Rabu (29/5), Kekhawatiran Suku Bunga Mengangkat Yield Obligasi



KONTAN.CO.ID - Wall Street dibuka lebih rendah pada hari Rabu (29/5), dengan investor menghindari risiko. Kekhawatiran seputar waktu dan skala penurunan suku bunga The Fed mendorong imbal hasil US Treasury lebih tinggi dan menekan saham-saham megacap.

Melansir Reuters, Dow Jones Industrial Average turun 136,6 poin atau 0,35% pada pembukaan perdagangan menjadi 3.8716,28.

Baca Juga: Wall Street Mixed, Nasdaq Sentuh Level 17.000 Didorong Kenaikan Saham Nvidia


Indeks S&P 500 turun 27,3 poin atau 0,51% menjadi 5278.73​.

Sedangkan Nasdaq Composite turun 140,5 poin atau 0,83% menjadi 16879.349 pada bel pembukaan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Editor: Yudho Winarto