KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Wall Street bergerak naik pada perdagangan Kamis (2/5) didorong sentimen sejumlah laporan laba yang positif. Mengurangi kekecewaan pelaku pasar di tengah harapan penurunan suku bunga The Fed. Mengutip Reuters, pukul 10:16 pagi waktu setempat, Dow Jones Industrial Average naik 5,32 poin, atau 0,02%, pada 26,435,46, S&P 500 naik 5,88 poin, atau 0,20%, pada 2.929,61 dan Nasdaq Composite naik 38,07 poin, atau 0,47%, pada 8,087.71. Sektor keuangan naik 0,5% ditopang saham MetLife Inc. Saham perusahaan asuransi ini naik 3,9% setelah mengalahkan estimasi laba triwulanan.
Wall Street bergerak naik di topang sejumlah laporan laba
KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Wall Street bergerak naik pada perdagangan Kamis (2/5) didorong sentimen sejumlah laporan laba yang positif. Mengurangi kekecewaan pelaku pasar di tengah harapan penurunan suku bunga The Fed. Mengutip Reuters, pukul 10:16 pagi waktu setempat, Dow Jones Industrial Average naik 5,32 poin, atau 0,02%, pada 26,435,46, S&P 500 naik 5,88 poin, atau 0,20%, pada 2.929,61 dan Nasdaq Composite naik 38,07 poin, atau 0,47%, pada 8,087.71. Sektor keuangan naik 0,5% ditopang saham MetLife Inc. Saham perusahaan asuransi ini naik 3,9% setelah mengalahkan estimasi laba triwulanan.