KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks utama Wall Street kembali mencetak rekor tertinggi pada Senin (23/12) setelah Presiden Amerika Serikat Donald Trump mengatakan bahwa kesepakatan dagang awal AS-China segera diteken. Harga saham Boeing yang melejit menjadi penyokong lonjakan Dow Jones. Kemarin, Dow Jones menguat 0,34% ke 28.551,53. Indeks S&P 500 menguat 0m09% ke 3.224,01. Nasdaq Composite menguat 0,23% ke 8.945,65. Harga saham Boeing menguat 2,91% setelah CEO Dennis Muilenburg dicopot dari jabatannya setelah krisis panjang yang melibatkan 737 MAX. Saham Boeing memiliki porsi besar pada Dow Jones dan sektor industri S&P 500.
Wall Street cetak rekor tertinggi lagi, Boeing menyokong Dow Jones
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks utama Wall Street kembali mencetak rekor tertinggi pada Senin (23/12) setelah Presiden Amerika Serikat Donald Trump mengatakan bahwa kesepakatan dagang awal AS-China segera diteken. Harga saham Boeing yang melejit menjadi penyokong lonjakan Dow Jones. Kemarin, Dow Jones menguat 0,34% ke 28.551,53. Indeks S&P 500 menguat 0m09% ke 3.224,01. Nasdaq Composite menguat 0,23% ke 8.945,65. Harga saham Boeing menguat 2,91% setelah CEO Dennis Muilenburg dicopot dari jabatannya setelah krisis panjang yang melibatkan 737 MAX. Saham Boeing memiliki porsi besar pada Dow Jones dan sektor industri S&P 500.