NEW YORK. Bursa saham Amerika Serikat (AS) sedikit berubah mengawali perdagangan Rabu (26/4), di tengah banjirnya laporan pendapatan perusahaan dan menjelang pengumuman kebijakan reformasi pajak. Mengutip Reuters, pukul 09:39 pagi waktu setempat, Dow Jones Industrial Average naik 17,39 poin atau 0,08 %, pada 21.013,51 dan S & P 500 naik 1,42 poin atau 0,06 % pada 2.390,03. Nasdaq Composite naik 5,58 poin atau 0,09 %, pada level 6.031,07 atau turun dari level tertinggi sepanjang masa 6.037,21. Sebelumnya, Presiden Donald Trump pemangkasan tarif pajak perusahaan dan menawarkan keringanan pajak yang besar untuk bisnis multinasional atas keuntungan luar negeri yang dibawa ke AS.
Wall Street datar menanti rencana pajak Trump
NEW YORK. Bursa saham Amerika Serikat (AS) sedikit berubah mengawali perdagangan Rabu (26/4), di tengah banjirnya laporan pendapatan perusahaan dan menjelang pengumuman kebijakan reformasi pajak. Mengutip Reuters, pukul 09:39 pagi waktu setempat, Dow Jones Industrial Average naik 17,39 poin atau 0,08 %, pada 21.013,51 dan S & P 500 naik 1,42 poin atau 0,06 % pada 2.390,03. Nasdaq Composite naik 5,58 poin atau 0,09 %, pada level 6.031,07 atau turun dari level tertinggi sepanjang masa 6.037,21. Sebelumnya, Presiden Donald Trump pemangkasan tarif pajak perusahaan dan menawarkan keringanan pajak yang besar untuk bisnis multinasional atas keuntungan luar negeri yang dibawa ke AS.