KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Wall Street naik pada perdagangan Senin (6/3). Terangkat oleh imbal hasil US Treasury mundur lebih jauh menjelang pidato Ketua Federal Reserve Jerome Powell dan data pekerjaan minggu ini yang dapat memberikan isyarat baru pada lintasan suku bunga. Melansir Reuters, pukul 09:48 waktu setempat, Dow Jones Industrial Average naik 58,51 poin atau 0,18% ke 33.449,48, S&P 500 naik 9,61 poin atau 0,24% ke 4.055,25 dan Nasdaq Composite naik 32,73 poin, atau 0,28 %, pada 11.721,74. Saham megacap yang sensitif terhadap suku bunga seperti Apple Inc, Microsoft Corp dan Meta Platforms menjadi pendorong utama S&P 500 dan Nasdaq. Dipicu imbal hasil surat utang negara AS 10 tahun merosot ke level terendah sejak 1 Maret di 3,91%.
Wall Street Memulai Pekan Ini Berseri, Imbal Hasil US Treasury Turun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Wall Street naik pada perdagangan Senin (6/3). Terangkat oleh imbal hasil US Treasury mundur lebih jauh menjelang pidato Ketua Federal Reserve Jerome Powell dan data pekerjaan minggu ini yang dapat memberikan isyarat baru pada lintasan suku bunga. Melansir Reuters, pukul 09:48 waktu setempat, Dow Jones Industrial Average naik 58,51 poin atau 0,18% ke 33.449,48, S&P 500 naik 9,61 poin atau 0,24% ke 4.055,25 dan Nasdaq Composite naik 32,73 poin, atau 0,28 %, pada 11.721,74. Saham megacap yang sensitif terhadap suku bunga seperti Apple Inc, Microsoft Corp dan Meta Platforms menjadi pendorong utama S&P 500 dan Nasdaq. Dipicu imbal hasil surat utang negara AS 10 tahun merosot ke level terendah sejak 1 Maret di 3,91%.