KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Wall Street merosot pada awal perdagangan, Kamis (3/10) setelah data menunjukkan bahwa aktivitas bisnis melambat pada bulan September 2019 ke level terendah dalam tiga tahun, indikator ekonomi terbaru menunjukkan penurunan tajam di Amerika Serikat (AS). Baca Juga: Terpapar resesi, Wall Street diproyeksi terguncang Mengutip Reuters, pada pukul 10.02 waktu setempat, Indeks Dow Jones Industrial Average turun 232 poin atau 0,89% ke level 25.846,62. Indeks S&P 500 turun 21,15 poin atau 0,73% menjadi 2.866,46 dan Indeks Nasdaq Composite turun 62,66 poin atau 0,80% menjadi 7.722,59.
Wall Street merosot setelah data sektor jasa lebih lemah dari yang diperkirakan
KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Wall Street merosot pada awal perdagangan, Kamis (3/10) setelah data menunjukkan bahwa aktivitas bisnis melambat pada bulan September 2019 ke level terendah dalam tiga tahun, indikator ekonomi terbaru menunjukkan penurunan tajam di Amerika Serikat (AS). Baca Juga: Terpapar resesi, Wall Street diproyeksi terguncang Mengutip Reuters, pada pukul 10.02 waktu setempat, Indeks Dow Jones Industrial Average turun 232 poin atau 0,89% ke level 25.846,62. Indeks S&P 500 turun 21,15 poin atau 0,73% menjadi 2.866,46 dan Indeks Nasdaq Composite turun 62,66 poin atau 0,80% menjadi 7.722,59.