KONTAN.CO.ID - JAKARTA. S&P 500 berakhir turun rendah pada perdagangan Rabu (25/1). Investor mempelajari sekumpulan laporan pendapatan perusahaan terbaru dan menilai bagaimana nasib perusahaan di tengah kenaikan suku bunga dan meningkatnya ketakutan akan resesi. Melansir Reuters, Dow Jones Industrial Average naik 9,88 poin atau 0,03% menjadi 33.743,84, S&P 500 kehilangan 0,73 poin atau 0,02% menjadi 4.016,22, dan Nasdaq Composite turun 20,92 poin atau 0,18% menjadi 11.313,36. Ketiga indeks saham utama Amerika Serikat (AS) memangkas kerugian mereka sepanjang sore untuk menutup posisi sesi terendah. Dengan blue-chip Dow menambah sedikit keuntungan pada menit-menit terakhir.
Wall Street: S&P Ditutup Turun, Laporan Keuangan Perusahaan Picu Kekhawatiran Resesi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. S&P 500 berakhir turun rendah pada perdagangan Rabu (25/1). Investor mempelajari sekumpulan laporan pendapatan perusahaan terbaru dan menilai bagaimana nasib perusahaan di tengah kenaikan suku bunga dan meningkatnya ketakutan akan resesi. Melansir Reuters, Dow Jones Industrial Average naik 9,88 poin atau 0,03% menjadi 33.743,84, S&P 500 kehilangan 0,73 poin atau 0,02% menjadi 4.016,22, dan Nasdaq Composite turun 20,92 poin atau 0,18% menjadi 11.313,36. Ketiga indeks saham utama Amerika Serikat (AS) memangkas kerugian mereka sepanjang sore untuk menutup posisi sesi terendah. Dengan blue-chip Dow menambah sedikit keuntungan pada menit-menit terakhir.