KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Indeks acuan Wall Street mundur dari level tertinggi pada perdagangan Senin (18/11). Sebuah berita baru memicu kekhawatiran tentang penyelesaian sengketa perdagangan Amerika Serikat (AS) dan China yang telah memukul pertumbuhan ekonomi global dan mengguncang pasar keuangan selama 16 bulan terakhir. Mengutip Reuters, pukul 10:26 waktu setempat, Dow Jones Industrial Average turun 15,94 poin atau 0,06% pada 27.988,95, S&P 500 turun 7,53 poin atau 0,24% pada 3.112,93, dan Nasdaq Composite turun 31,91 poin atau 0,37% pada 8.508,92. Baca Juga: Minyak dunia terus naik, dua peristiwa ini dinanti pasar
Wall Street tergelincir, China pesimistis dengan kesepakatan dagang
KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Indeks acuan Wall Street mundur dari level tertinggi pada perdagangan Senin (18/11). Sebuah berita baru memicu kekhawatiran tentang penyelesaian sengketa perdagangan Amerika Serikat (AS) dan China yang telah memukul pertumbuhan ekonomi global dan mengguncang pasar keuangan selama 16 bulan terakhir. Mengutip Reuters, pukul 10:26 waktu setempat, Dow Jones Industrial Average turun 15,94 poin atau 0,06% pada 27.988,95, S&P 500 turun 7,53 poin atau 0,24% pada 3.112,93, dan Nasdaq Composite turun 31,91 poin atau 0,37% pada 8.508,92. Baca Juga: Minyak dunia terus naik, dua peristiwa ini dinanti pasar