KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Di tengah kondisi ekonomi akibat pandemi Covid-19 yang berdampak luas pada dunia usaha di Indonesia, PT Waskita Beton Precast Tbk (WSBP) masih mampu meraih kinerja positif. Hingga semester I atau periode Juni 2020, WSBP berhasil membukukan pendapatan usaha sebesar Rp 1,1 triliun dan laba bersih sebesar Rp 5,18 Miliar. Selain raihan laba positif, WSBP juga berhasil mencatatkan arus kas operasional positif sebesar Rp 176 miliar. Baca Juga: Kinerja berpotensi membaik, analis masih merekomendasikan saham Ace Hardware (ACES)
Waskita Beton Precast (WSBP) bukukan laba bersih Rp 5,18 miliar di semester I
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Di tengah kondisi ekonomi akibat pandemi Covid-19 yang berdampak luas pada dunia usaha di Indonesia, PT Waskita Beton Precast Tbk (WSBP) masih mampu meraih kinerja positif. Hingga semester I atau periode Juni 2020, WSBP berhasil membukukan pendapatan usaha sebesar Rp 1,1 triliun dan laba bersih sebesar Rp 5,18 Miliar. Selain raihan laba positif, WSBP juga berhasil mencatatkan arus kas operasional positif sebesar Rp 176 miliar. Baca Juga: Kinerja berpotensi membaik, analis masih merekomendasikan saham Ace Hardware (ACES)