KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Waskita Karya Tbk (WSKT) mengundang para pemegang tujuh obligasi untuk melaksanakan Rapat Umum Pemegang Obligasi (RUPO) yang dimulai pada 9 Februari 2021 mendatang. "Rencana penyelenggaraan RUPO berkaitan dengan permintaan permohonan pengesampingan kewajiban menjaga financial performance pada laporan keuangan Waskita Karya," jelas SVP Corporate Secretary Waskita Karya Ratna Ningrum, Jumat (15/1). Surat utang yang dimaksud adalah Obligasi Berkelanjutan II Tahap II Tahun 2016 senilai Rp 900 miliar jatuh tempo pada September 2021 dan Obligasi berkelanjutan II Tahap III Tahun 2017 seri B senilai Rp 910 miliar jatuh tempo pada Februari 2022.
Waskita Karya (WSKT) akan gelar RUPO untuk permohonan pengesampingan kewajiban
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Waskita Karya Tbk (WSKT) mengundang para pemegang tujuh obligasi untuk melaksanakan Rapat Umum Pemegang Obligasi (RUPO) yang dimulai pada 9 Februari 2021 mendatang. "Rencana penyelenggaraan RUPO berkaitan dengan permintaan permohonan pengesampingan kewajiban menjaga financial performance pada laporan keuangan Waskita Karya," jelas SVP Corporate Secretary Waskita Karya Ratna Ningrum, Jumat (15/1). Surat utang yang dimaksud adalah Obligasi Berkelanjutan II Tahap II Tahun 2016 senilai Rp 900 miliar jatuh tempo pada September 2021 dan Obligasi berkelanjutan II Tahap III Tahun 2017 seri B senilai Rp 910 miliar jatuh tempo pada Februari 2022.