JAKARTA. PT Waskita Karya (Persero) Tbk (WSKT) makin serius menggarap bisnis tol melalui anak usahanya PT Waskita Toll Road. Emiten pelat merah ini pun baru saja melakukan peletakan batu pertama atau groundbreaking Tol Bekasi-Cawang-Kampung Melayu (Becakayu). Untuk tahap pertamanya, proyek ini memiliki nilai Rp 3,6 triliun. Nah, WSKT akan mengandalkan pinjaman perbankan dengan porsi 70% atau Rp 2,52 triliun. Kemudian, senilai 30% atau Rp 1,08 triliun akan mengandalkan kas internal. "Pinjaman dari BNI," ungkap Antonius Yulianto, Sekretaris Perusahaan WSKT, JumatĀ (17/10).
Waskita raih pinjaman Rp 2,52 triliun
JAKARTA. PT Waskita Karya (Persero) Tbk (WSKT) makin serius menggarap bisnis tol melalui anak usahanya PT Waskita Toll Road. Emiten pelat merah ini pun baru saja melakukan peletakan batu pertama atau groundbreaking Tol Bekasi-Cawang-Kampung Melayu (Becakayu). Untuk tahap pertamanya, proyek ini memiliki nilai Rp 3,6 triliun. Nah, WSKT akan mengandalkan pinjaman perbankan dengan porsi 70% atau Rp 2,52 triliun. Kemudian, senilai 30% atau Rp 1,08 triliun akan mengandalkan kas internal. "Pinjaman dari BNI," ungkap Antonius Yulianto, Sekretaris Perusahaan WSKT, JumatĀ (17/10).