KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dunia masih dihadapkan dengan penuh ketidakpastian. Bahkan, ketidakpastian tersebut berpotensi menyundut terjadinya krisis pangan dan energi, serta krisis utang di berbagai negara. Direktur Eksekutif Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Tauhid Ahmad mengatakan, ketidakpastian tersebut membuat masyarakat di berbagai dunia juga ikut merasakan perekonomian yang tumbuh lebih rendah dari perkiraan sebelumnya. Risiko stagflasi dan guncangan ketidakpastian di pasar keuangan menjadi realitas yang sulit untuk dihindari.
Waspada! Ekonomi Indonesia Masih Diselimuti Ketidakpastian Global
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dunia masih dihadapkan dengan penuh ketidakpastian. Bahkan, ketidakpastian tersebut berpotensi menyundut terjadinya krisis pangan dan energi, serta krisis utang di berbagai negara. Direktur Eksekutif Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Tauhid Ahmad mengatakan, ketidakpastian tersebut membuat masyarakat di berbagai dunia juga ikut merasakan perekonomian yang tumbuh lebih rendah dari perkiraan sebelumnya. Risiko stagflasi dan guncangan ketidakpastian di pasar keuangan menjadi realitas yang sulit untuk dihindari.