KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan memberi peringatan: tak mungkin varian Omicron tidak ada di tengah masyarakat Indonesia. "Omicron sudah menyebar ke mana-mana, ya, tidak mungkin itu (Omicron) tidak ada di (tengah) publik. Sudah ada," kata Luhut dalam konferensi pers secara daring, Senin (3/1). Luhut lantas mencontohkan, dalam rapat evaluasi PPKM pada Senin, ada laporan yang menyebutkan satu pasien yang terpapar varian Omicron bertemu belasan orang.
Waspada! Luhut Beri Peringatan: Tak Mungkin Omicron Tidak Ada di Tengah Masyarakat
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan memberi peringatan: tak mungkin varian Omicron tidak ada di tengah masyarakat Indonesia. "Omicron sudah menyebar ke mana-mana, ya, tidak mungkin itu (Omicron) tidak ada di (tengah) publik. Sudah ada," kata Luhut dalam konferensi pers secara daring, Senin (3/1). Luhut lantas mencontohkan, dalam rapat evaluasi PPKM pada Senin, ada laporan yang menyebutkan satu pasien yang terpapar varian Omicron bertemu belasan orang.