KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Virus corona jenis baru atau SARS-CoV-2 merupakan virus yang menyerang saluran pernapasan. Meski demikian, perubahan warna mata bisa menjadi pertanda adanya infeksi virus tersebut dalam tubuh. Para ahli kesehatan telah memperingatkan bahwa mata, mulut dan hidung bisa menjadi titik masuk bagi virus corona untuk menginfeksi manusia. Itulah sebabnya, diperingatkan agar tidak menyentuh wajah tanpa mencuci tangan dengan benar. Baca Juga: Penumpang maskapai global mengeluh kesulitan meminta ganti rugi tiket
Waspada, mata merah juga bisa jadi gejala terinfeksi virus corona
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Virus corona jenis baru atau SARS-CoV-2 merupakan virus yang menyerang saluran pernapasan. Meski demikian, perubahan warna mata bisa menjadi pertanda adanya infeksi virus tersebut dalam tubuh. Para ahli kesehatan telah memperingatkan bahwa mata, mulut dan hidung bisa menjadi titik masuk bagi virus corona untuk menginfeksi manusia. Itulah sebabnya, diperingatkan agar tidak menyentuh wajah tanpa mencuci tangan dengan benar. Baca Juga: Penumpang maskapai global mengeluh kesulitan meminta ganti rugi tiket