KONTAN.CO.ID - MAKASSAR. Jumlah kasus kanker kolorektal atau kanker usus besar di Indonesia mencapai 30.017 kasus per tahun 2018. Angka ini mewakili 8,6% dari semua jenis kanker. Walau jarang terdengar, kanker jenis ini merupakan penyebab kematian akibat kanker nomor dua. Kanker ini menyebabkan sebanyak 880.792 kematian, atau mewakili 9,2% dari total kematian akibat kanker di dunia. “Pasien kanker kolorektal merupakan jumlah terbanyak keempat setelah kanker payudara, serviks dan paru,” ujar Dr. Nurlina Zubair, ketua Makassar Cancer Care Community dalam keterangan resminya, Kamis (13/12). Dia menyebut, banyak penderita kanker ini datang pada stadium lanjut. Lebih dari 90% peyakit ini enimpa penderita di atas usia 50 tahun. Meski begitu, usia di bawah 50 tahun juga berpotensi terkena penyakit mematikan ini.
Waspadai kanker kolorektal, kenali penyebab dan pencegahannya
KONTAN.CO.ID - MAKASSAR. Jumlah kasus kanker kolorektal atau kanker usus besar di Indonesia mencapai 30.017 kasus per tahun 2018. Angka ini mewakili 8,6% dari semua jenis kanker. Walau jarang terdengar, kanker jenis ini merupakan penyebab kematian akibat kanker nomor dua. Kanker ini menyebabkan sebanyak 880.792 kematian, atau mewakili 9,2% dari total kematian akibat kanker di dunia. “Pasien kanker kolorektal merupakan jumlah terbanyak keempat setelah kanker payudara, serviks dan paru,” ujar Dr. Nurlina Zubair, ketua Makassar Cancer Care Community dalam keterangan resminya, Kamis (13/12). Dia menyebut, banyak penderita kanker ini datang pada stadium lanjut. Lebih dari 90% peyakit ini enimpa penderita di atas usia 50 tahun. Meski begitu, usia di bawah 50 tahun juga berpotensi terkena penyakit mematikan ini.