KONTAN.CO.ID - JENEWA. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengeluarkan peringatan, meskipun ada harapan yang besar pada vaksin virus corona baru, tetapi mungkin tidak akan pernah ada peluru perak untuk Covid-19. Peluru perak merujuk solusi yang ekstrem dan cenderung instan yang bisa menyelesaikan masalah. Saat ini, lebih dari 18,14 juta orang di seluruh dunia sudah terinfeksi virus corona dan lebih dari 680.000 orang meninggal akibat Covid-19. Melansir Reuters, Direktur Jenderal WHO Tedros Adhanom Ghebreyesus dan Kepala Kedaruratan WHO Mike Ryan mendesak semua negara untuk lebih ketat dalam memberlakukan protokol kesehatan. Mulai memakai masker, social distancing, rajin mencuci tangan, serta tes virus.
WHO: Negara dengan kasus corona tinggi perlu bersiap untuk pertempuran besar
KONTAN.CO.ID - JENEWA. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengeluarkan peringatan, meskipun ada harapan yang besar pada vaksin virus corona baru, tetapi mungkin tidak akan pernah ada peluru perak untuk Covid-19. Peluru perak merujuk solusi yang ekstrem dan cenderung instan yang bisa menyelesaikan masalah. Saat ini, lebih dari 18,14 juta orang di seluruh dunia sudah terinfeksi virus corona dan lebih dari 680.000 orang meninggal akibat Covid-19. Melansir Reuters, Direktur Jenderal WHO Tedros Adhanom Ghebreyesus dan Kepala Kedaruratan WHO Mike Ryan mendesak semua negara untuk lebih ketat dalam memberlakukan protokol kesehatan. Mulai memakai masker, social distancing, rajin mencuci tangan, serta tes virus.