KONTAN.CO.ID - JENEWA. Meragukan klaim pemerintah Korea Utara terkait keberhasilan mengendalikan wabah Covid-19, WHO justru menganggap situasinya kini semakin buruk. Kepala program darurat WHO, Mike Ryan, pada hari Rabu (1/6) juga menyayangkan tidak adanya data independen dari pemerintah setempat. Sejauh ini Korea Utara hanya mendeteksi wabah sebagai penyakit demam. Ryan menegaskan bahwa WHO tidak memiliki akses ke informasi penting apa pun di luar jumlah yang dilaporkan secara publik oleh media pemerintah.
WHO Ragu Korea Utara Berhasil Mengatasi Covid-19, Sebut Situasnya Justru Memburuk
KONTAN.CO.ID - JENEWA. Meragukan klaim pemerintah Korea Utara terkait keberhasilan mengendalikan wabah Covid-19, WHO justru menganggap situasinya kini semakin buruk. Kepala program darurat WHO, Mike Ryan, pada hari Rabu (1/6) juga menyayangkan tidak adanya data independen dari pemerintah setempat. Sejauh ini Korea Utara hanya mendeteksi wabah sebagai penyakit demam. Ryan menegaskan bahwa WHO tidak memiliki akses ke informasi penting apa pun di luar jumlah yang dilaporkan secara publik oleh media pemerintah.