KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan konstruksi pelat merah, PT Wijaya Karya Tbk (WIKA) membidik tahun ini bisa lebih ekspansif. Hal ini tercermin dari besaran belanja modal atau capital expenditure (capex) tahun 2018 yang naik hampir 200%. "Tahun ini, (capex) Rp 36 triliun. Sumbernya dari campuran, ada kas internal, pinjaman perbankan, IPO anak usaha, dan ada dari keuntungan perusahaan," kata Bintang Perbowo, Direktur Utama WIKA di Balaikota, Jakarta, Rabu (10/1). Dalam penelusuran KONTAN, capex WIKA pada 2015 sebesar Rp 1,7 triliun, kemudian capex WIKA pada 2016 turun menjadi Rp 1,4 triliun. Pada 2017, capex WIKA kembali menggeliat menjadi Rp 12,02 triliun.
Wijaya Karya patok capex Rp 36 triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan konstruksi pelat merah, PT Wijaya Karya Tbk (WIKA) membidik tahun ini bisa lebih ekspansif. Hal ini tercermin dari besaran belanja modal atau capital expenditure (capex) tahun 2018 yang naik hampir 200%. "Tahun ini, (capex) Rp 36 triliun. Sumbernya dari campuran, ada kas internal, pinjaman perbankan, IPO anak usaha, dan ada dari keuntungan perusahaan," kata Bintang Perbowo, Direktur Utama WIKA di Balaikota, Jakarta, Rabu (10/1). Dalam penelusuran KONTAN, capex WIKA pada 2015 sebesar Rp 1,7 triliun, kemudian capex WIKA pada 2016 turun menjadi Rp 1,4 triliun. Pada 2017, capex WIKA kembali menggeliat menjadi Rp 12,02 triliun.