KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Wijaya Karya Tbk (WIKA), anggota indeks Kompas100 berencana melepas saham hasil pembelian kembali (buyback) atawa saham treasuri. Jumlah yang bakal dilepas sebanyak 6,02 juta saham atau setara sekitar 0,07% dari total saham beredar emiten pelat merah tersebut. Ini merupakan saham yang diperoleh WIKA melalui buyback pada 2013 silam. Sesuai pasal 12 ayat (1) dan (2) POJK 02/2013, WIKA wajib mengalihkan saham ttreasurinya karena tenggat waktu kepemilikan saham tersebut jatuh tempo tahun ini. Baca Juga: WIKA Realty Segera Pasarkan Dua Apartemen di Jakarta, Harganya Mulai Rp 400 Juta
Wijaya Karya (WIKA) akan menjual 6,02 juta saham treasuri
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Wijaya Karya Tbk (WIKA), anggota indeks Kompas100 berencana melepas saham hasil pembelian kembali (buyback) atawa saham treasuri. Jumlah yang bakal dilepas sebanyak 6,02 juta saham atau setara sekitar 0,07% dari total saham beredar emiten pelat merah tersebut. Ini merupakan saham yang diperoleh WIKA melalui buyback pada 2013 silam. Sesuai pasal 12 ayat (1) dan (2) POJK 02/2013, WIKA wajib mengalihkan saham ttreasurinya karena tenggat waktu kepemilikan saham tersebut jatuh tempo tahun ini. Baca Juga: WIKA Realty Segera Pasarkan Dua Apartemen di Jakarta, Harganya Mulai Rp 400 Juta