KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Wijaya Karya Bangunan Gedung Tbk (Wika Gedung) mulai garap proyek-proyek dari luar negeri tahun ini. Perseroan menargetkan kontribusi dari proyek di luar negeri 10%. Sekretaris Perusahaan Wijaya Karya Bangunan Gedung, Bobby Kusuma menyebutkan dengan mulai proyek dari luar negeri sebagai bentuk ekspansi perseroan di tahun ini. Adapun proyek-proyek yang dibidik merupakan proyek mixed used. "Karena sesuai dengan lini bisnis kami," ujarnya kepada kontan.co.id, Jumat (21/2).
Wika Gedung (WEGE) mulai mencari kontrak di luar negeri
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Wijaya Karya Bangunan Gedung Tbk (Wika Gedung) mulai garap proyek-proyek dari luar negeri tahun ini. Perseroan menargetkan kontribusi dari proyek di luar negeri 10%. Sekretaris Perusahaan Wijaya Karya Bangunan Gedung, Bobby Kusuma menyebutkan dengan mulai proyek dari luar negeri sebagai bentuk ekspansi perseroan di tahun ini. Adapun proyek-proyek yang dibidik merupakan proyek mixed used. "Karena sesuai dengan lini bisnis kami," ujarnya kepada kontan.co.id, Jumat (21/2).