JAKARTA. Tidak terpenuhinya target suara Partai Hanura dalam pemilihan legislatif (Pileg) 2014, memaksa turunnya cita-cita Hanura untuk mengusung capres dan cawapres dari internal partai, yakni pasangan Wiranto dan Hary Tanoesoedibjo. Dalam pembukaan Rapat Pimpinan Nasional tahun 2014 yang pertama, Wiranto, Ketua Umum Partai Hanura menilai, sampai saat ini partainya belum menetapkan arah koalisi. Menurut Wiranto, pada pemilu tahun 2009, Hanura memilih berada dalam posisi di luar pemerintah bersama PDIP dan Partai Gerindra.
Wiranto: Sampai saat ini Win-HT belum dibubarkan
JAKARTA. Tidak terpenuhinya target suara Partai Hanura dalam pemilihan legislatif (Pileg) 2014, memaksa turunnya cita-cita Hanura untuk mengusung capres dan cawapres dari internal partai, yakni pasangan Wiranto dan Hary Tanoesoedibjo. Dalam pembukaan Rapat Pimpinan Nasional tahun 2014 yang pertama, Wiranto, Ketua Umum Partai Hanura menilai, sampai saat ini partainya belum menetapkan arah koalisi. Menurut Wiranto, pada pemilu tahun 2009, Hanura memilih berada dalam posisi di luar pemerintah bersama PDIP dan Partai Gerindra.