KONTAN.CO.ID - SURABAYA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengupayakan perlindungan bagi Warga Negara Indonesia (WNI) di Wuhan, China. Pemantauan WNI yang berada di daerah tersebut pun terus dilakukan dengan berkomunikasi dengan Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di China. "Sementara masih berada di sana. KBRI sudah bicara detail dan mengikuti," ujar Jokowi di sela kunjungan ke PT PAL Indonesia (Persero), Senin (27/1). Baca Juga: Pemerintah Singapura sebut wabah corona akan berdampak ke sektor ekonomi di tahun ini
WNI yang berada di Wuhan terus dipantau pemerintah
KONTAN.CO.ID - SURABAYA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengupayakan perlindungan bagi Warga Negara Indonesia (WNI) di Wuhan, China. Pemantauan WNI yang berada di daerah tersebut pun terus dilakukan dengan berkomunikasi dengan Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di China. "Sementara masih berada di sana. KBRI sudah bicara detail dan mengikuti," ujar Jokowi di sela kunjungan ke PT PAL Indonesia (Persero), Senin (27/1). Baca Juga: Pemerintah Singapura sebut wabah corona akan berdampak ke sektor ekonomi di tahun ini