KONTAN.CO.ID – JAKARTA. PT Wahana Ottomitra Multiartha Tbk (WOMF) mencatat kinerja keuangan positif sepanjang tahun 2023. WOM Finance membukukan pendapatan sebesar Rp 2 triliun tahun lalu, Pendapatan WOM Finance naik 17,76% dari Rp 1,69 triliun di tahun sebelumnya. WOM Finance juga mencatatkan kenaikan laba 19,64% atau bertambah Rp 38,81 miliar menjadi Rp 236,41 miliar di akhir tahun 2023. Di tahun sebelumnya, WOM Finance meraup laba Rp 197,60 miliar. Perusahaan yang menjadi bagian dari PT Bank Maybank Indonesia Tbk tersebut merupakan perusahaan yang bergerak dalam kegiatan pembiayaan konsumen. Terutama pembiayaan multiguna sepeda motor dan mobil, sepeda motor baru, dan emas.
WOM Finance (WOMF) Catatkan Kinerja Positif, Laba Naik Double Digit
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. PT Wahana Ottomitra Multiartha Tbk (WOMF) mencatat kinerja keuangan positif sepanjang tahun 2023. WOM Finance membukukan pendapatan sebesar Rp 2 triliun tahun lalu, Pendapatan WOM Finance naik 17,76% dari Rp 1,69 triliun di tahun sebelumnya. WOM Finance juga mencatatkan kenaikan laba 19,64% atau bertambah Rp 38,81 miliar menjadi Rp 236,41 miliar di akhir tahun 2023. Di tahun sebelumnya, WOM Finance meraup laba Rp 197,60 miliar. Perusahaan yang menjadi bagian dari PT Bank Maybank Indonesia Tbk tersebut merupakan perusahaan yang bergerak dalam kegiatan pembiayaan konsumen. Terutama pembiayaan multiguna sepeda motor dan mobil, sepeda motor baru, dan emas.
TAG: