JAKARTA. Kepala Satuan Kerja Khusus Hulu Minyak dan Gas (SKK) Migas Yohanes Widjonarko rampung menjalani pemeriksaan selama kurang lebih dua setengah jam. Yohanes diperiksa oleh tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk kasus dugaan tindak pidana pencucian uang terkait kegiatan di SKK Migas tahun 2012-2013. Kepada wartawan, Yohanes mengaku, hari ini dirinya menjalani pemeriksaan sebagai saksi untuk mantan Kepala SKK Migas Rudi Rubiandini dan pelatih golfnya Deviardi alias Ardi yang merupakan tersangka kasus tersebut.
Yohanes bungkam soal pemberian uang kepada Rudi
JAKARTA. Kepala Satuan Kerja Khusus Hulu Minyak dan Gas (SKK) Migas Yohanes Widjonarko rampung menjalani pemeriksaan selama kurang lebih dua setengah jam. Yohanes diperiksa oleh tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk kasus dugaan tindak pidana pencucian uang terkait kegiatan di SKK Migas tahun 2012-2013. Kepada wartawan, Yohanes mengaku, hari ini dirinya menjalani pemeriksaan sebagai saksi untuk mantan Kepala SKK Migas Rudi Rubiandini dan pelatih golfnya Deviardi alias Ardi yang merupakan tersangka kasus tersebut.