KONTAN.CO.ID - AMMAN. Pemerintah Yordania mengecam perilaku sekitar 230 warga Israel yang pada hari Minggu (28/2) menerobos masuk ke Masji Al-Aqsa tanpa izin. Dilansir dari Arab News, warga Yahudi Israel sedang merayakan festival Yahudi Purim dan telah mengabari sehari sebelumnya terkait perayaan tersebut. Karnaval diikuti ratusan orang dengan mengenakan kostum dan pakaian serta topeng warna-warni. Dilaporkan beberapa di antaranya mabuk dan mengacungkan botol anggur di luar salah satu gerbang masjid.
Yordania mengecam perilaku warga Israel yang masuki Masjid Al-Aqsa tanpa izin
KONTAN.CO.ID - AMMAN. Pemerintah Yordania mengecam perilaku sekitar 230 warga Israel yang pada hari Minggu (28/2) menerobos masuk ke Masji Al-Aqsa tanpa izin. Dilansir dari Arab News, warga Yahudi Israel sedang merayakan festival Yahudi Purim dan telah mengabari sehari sebelumnya terkait perayaan tersebut. Karnaval diikuti ratusan orang dengan mengenakan kostum dan pakaian serta topeng warna-warni. Dilaporkan beberapa di antaranya mabuk dan mengacungkan botol anggur di luar salah satu gerbang masjid.