KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Zurich Topas Life atau Zurich menyatakan fokus pada mengembangkan bisnis di kota yang berpenghasilan besar atau kota tier 1, namun pengembangan pada kota tier 2 juga terus dilakukan. Chief Agency Officer Zurich, Banie Alman menjelaskan bahwa alasan memfokuskan bisnis pada kota tier 1 dikarenakan Zurich melihat sebagian besar masyarakat Indonesia merupakan generasi sandwich, atau generasi yang haris menanggung hidup tiga generasi di antaranya orang tua, diri sendiri, dan anaknya. “Zurich Topas Life melihat sebagian besar masyarakat kita generasi sandwich dan kami melihat sebagian besar masyarakat ini berada di kota-kota besar atau kota tier 1. Sehingga fokus kami di tier 1 ini fokus memberikan solusi, edukasi masyarakat atas perencanaan keuangan,” ujarnya di Jakarta, Rabu (4/10).
Zurich Topas Life Fokus Berbisnis di Kota Tier 1, Begini Alasannya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Zurich Topas Life atau Zurich menyatakan fokus pada mengembangkan bisnis di kota yang berpenghasilan besar atau kota tier 1, namun pengembangan pada kota tier 2 juga terus dilakukan. Chief Agency Officer Zurich, Banie Alman menjelaskan bahwa alasan memfokuskan bisnis pada kota tier 1 dikarenakan Zurich melihat sebagian besar masyarakat Indonesia merupakan generasi sandwich, atau generasi yang haris menanggung hidup tiga generasi di antaranya orang tua, diri sendiri, dan anaknya. “Zurich Topas Life melihat sebagian besar masyarakat kita generasi sandwich dan kami melihat sebagian besar masyarakat ini berada di kota-kota besar atau kota tier 1. Sehingga fokus kami di tier 1 ini fokus memberikan solusi, edukasi masyarakat atas perencanaan keuangan,” ujarnya di Jakarta, Rabu (4/10).