Jakarta, 8 Desember 2020 – Virtual Talkshow dan Press Conference bertajuk ‘Saya Sayangi Alam’ pada Selasa, 8 Desember 2020 digelar sebagai peluncuran kolaborasi The Baldys dan kampanye Nature x Youth (dibaca Nature and Youth Collaboration). Hadir sebagai narasumber antara lain The Baldys, Margareth Meutia dari Yayasan WWF-Indonesia, Bella Putri M sebagai perwakilan relawan digital Nature x Youth dan Christina Jennifer sebagai moderator. The Baldys yang terdiri dari Papa Baldy, Mama Nola, Naura, Bevan, dan Neona melalui lagu ‘Sayang Sayang’, bercerita tentang menyayangi alam serta bersyukur akan hal-hal sederhana yang alam berikan untuk manusia. Hal ini membuat The Baldys tergerak berkolaborasi dengan Yayasan WWF Indonesia untuk menyampaikan pesan pada banyak orang pentingnya melestarikan bumi dan seisinya.
The Baldys Berkolaborasi dengan Kampanye Nature X Youth Ajak Generasi Muda Sayangi Alam
Jakarta, 8 Desember 2020 – Virtual Talkshow dan Press Conference bertajuk ‘Saya Sayangi Alam’ pada Selasa, 8 Desember 2020 digelar sebagai peluncuran kolaborasi The Baldys dan kampanye Nature x Youth (dibaca Nature and Youth Collaboration). Hadir sebagai narasumber antara lain The Baldys, Margareth Meutia dari Yayasan WWF-Indonesia, Bella Putri M sebagai perwakilan relawan digital Nature x Youth dan Christina Jennifer sebagai moderator. The Baldys yang terdiri dari Papa Baldy, Mama Nola, Naura, Bevan, dan Neona melalui lagu ‘Sayang Sayang’, bercerita tentang menyayangi alam serta bersyukur akan hal-hal sederhana yang alam berikan untuk manusia. Hal ini membuat The Baldys tergerak berkolaborasi dengan Yayasan WWF Indonesia untuk menyampaikan pesan pada banyak orang pentingnya melestarikan bumi dan seisinya.
Publisher