KONTAN.CO.ID. Sebanyak 200.000 buruh akan menghadiri peringatan Hari Buruh Internasional 2025 atau May Day 2025 pada Kamis (1/5/2025). Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) sekaligus Presiden Partai Buruh, Said Iqbal mengatakan bahwa peringatan May Day 2025 bakal digelar di Lapangan Monas, Jakarta. May Day 2025 itu kemungkinan bakal diikuti ratusan ribu buruh dari wilayah Jakarta, Bogor, Tangerang, Depok, Bekasi, Karawang, Purwakarta, Serang, dan Cilegon.
200.000 Buruh Bakal Hadir di Peringatan Hari Buruh di Jakarta, Ini Tuntutannya
KONTAN.CO.ID. Sebanyak 200.000 buruh akan menghadiri peringatan Hari Buruh Internasional 2025 atau May Day 2025 pada Kamis (1/5/2025). Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) sekaligus Presiden Partai Buruh, Said Iqbal mengatakan bahwa peringatan May Day 2025 bakal digelar di Lapangan Monas, Jakarta. May Day 2025 itu kemungkinan bakal diikuti ratusan ribu buruh dari wilayah Jakarta, Bogor, Tangerang, Depok, Bekasi, Karawang, Purwakarta, Serang, dan Cilegon.