KONTAN.CO.ID - Sebuah kericuhan meletus Selasa, (7/1) pada prosesi pemakaman Jenderal top Iran yang tewas dalam serangan udara Amerika Serikat (AS) minggu lalu, menewaskan 35 orang dan melukai 48 lainnya, televisi pemerintah Iran melaporkan. Menurut laporan itu, kericuhan terjadi di Kerman, kota kelahiran Pengawal Revolusi Jenderal Qassem Soleimani, saat prosesi pemakaman berlangsung. Video awal yang diposting online menunjukkan orang-orang terbaring tak bernyawa di jalan, yang lain berteriak dan mencoba memberi bantuan kepada mereka. Baca Juga: Soleimani dimakamkan, Iran: Kematian bagi Amerika, semua pasukan AS adalah teroris
35 warga Iran tewas dalam kericuhan saat pemakaman jenderal Qassem Soleimani
KONTAN.CO.ID - Sebuah kericuhan meletus Selasa, (7/1) pada prosesi pemakaman Jenderal top Iran yang tewas dalam serangan udara Amerika Serikat (AS) minggu lalu, menewaskan 35 orang dan melukai 48 lainnya, televisi pemerintah Iran melaporkan. Menurut laporan itu, kericuhan terjadi di Kerman, kota kelahiran Pengawal Revolusi Jenderal Qassem Soleimani, saat prosesi pemakaman berlangsung. Video awal yang diposting online menunjukkan orang-orang terbaring tak bernyawa di jalan, yang lain berteriak dan mencoba memberi bantuan kepada mereka. Baca Juga: Soleimani dimakamkan, Iran: Kematian bagi Amerika, semua pasukan AS adalah teroris