KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bagi Anda yang mengidap kolesterol, sebaiknya hati-hati. Banyak orang hidup dengan kadar kolesterol yang tinggi dan berisiko terhadap penyakit-penyakit kronis. Sebut saja jantung atau stroke. Dengan menurunkan konsumsi makanan berlemak tinggi dan meningkatkan asupan serat, kita dapat membantu menjaga kadar kolesterol tetap sehat. Kendati demikian, itu bukanlah satu-satunya cara yang berkontribusi dalam menurunkan risiko kolesterol tinggi. Faktanya, banyak minuman yang kita konsumsi setiap hari juga dapat membahayakan karena meningkatkan kadar kolesterol. Nah, untuk menghindarinya, ketahui beberapa kebiasaan minum yang dapat meningkatkan kolesterol.
4 Kebiasaan minum ini bisa dongkrak kadar kolesterol dalam tubuh
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bagi Anda yang mengidap kolesterol, sebaiknya hati-hati. Banyak orang hidup dengan kadar kolesterol yang tinggi dan berisiko terhadap penyakit-penyakit kronis. Sebut saja jantung atau stroke. Dengan menurunkan konsumsi makanan berlemak tinggi dan meningkatkan asupan serat, kita dapat membantu menjaga kadar kolesterol tetap sehat. Kendati demikian, itu bukanlah satu-satunya cara yang berkontribusi dalam menurunkan risiko kolesterol tinggi. Faktanya, banyak minuman yang kita konsumsi setiap hari juga dapat membahayakan karena meningkatkan kadar kolesterol. Nah, untuk menghindarinya, ketahui beberapa kebiasaan minum yang dapat meningkatkan kolesterol.