KONTAN.CO.ID - JAKARTA. GERD sangat mengganggu aktivitas. Penyebab GERD yang umum terjadi penting dikenali untuk membantu mencari tahu pengobatan terbaik atas penyakit ini. GERD adalah singkatan dari gastroesophageal reflux disease. GERD merupakan bentuk kronis dari refluks asam lambung atau naiknya asam lambung ke kerongkongan. GERD dapat didiagnosis ketika refluks asam lambung terjadi lebih dari dua kali seminggu atau menyebabkan peradangan di kerongkongan. Merangkum Mayo Clinic, GERD adalah kondisi yang tak boleh dibiarkan begitu saja. Tanpa pengobatan, GERD dapat menimbulkan efek serius.
5 Makanan Rekomendasi Kemenkes untuk Atasi GERD, Cek Juga Penyebab Asam Lambung
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. GERD sangat mengganggu aktivitas. Penyebab GERD yang umum terjadi penting dikenali untuk membantu mencari tahu pengobatan terbaik atas penyakit ini. GERD adalah singkatan dari gastroesophageal reflux disease. GERD merupakan bentuk kronis dari refluks asam lambung atau naiknya asam lambung ke kerongkongan. GERD dapat didiagnosis ketika refluks asam lambung terjadi lebih dari dua kali seminggu atau menyebabkan peradangan di kerongkongan. Merangkum Mayo Clinic, GERD adalah kondisi yang tak boleh dibiarkan begitu saja. Tanpa pengobatan, GERD dapat menimbulkan efek serius.