KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGAS) berkomitmen untuk menjaga ketahanan energi gas di Jawa Timur tetap terpenuhi. Oleh karena itu, emiten konstituen Indeks Kompas100 ini terus melakukan pengembangan infrastruktur gas bumi seiring dengan pertumbuhan ekonomi masyarakat Jawa Timur Hingga saat ini, jaringan pipa gas di Jawa Timur untuk menyalurkan gas bumi telah mencapai lebih dari 1.900 km. Hal ini sehubungan dengan banyaknya pusat-pusat industri dan populasi rumah tangga yang cukup padat sehingga pemakaian energi gas bumi cukup tinggi di wilayah tersebut. Baca Juga: Waskita Karya (WSKT) mengucurkan pinjaman ke anak usaha
Amankan pasokan gas di Jatim, Ini sederet langkah yang diambil PGN (PGAS)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGAS) berkomitmen untuk menjaga ketahanan energi gas di Jawa Timur tetap terpenuhi. Oleh karena itu, emiten konstituen Indeks Kompas100 ini terus melakukan pengembangan infrastruktur gas bumi seiring dengan pertumbuhan ekonomi masyarakat Jawa Timur Hingga saat ini, jaringan pipa gas di Jawa Timur untuk menyalurkan gas bumi telah mencapai lebih dari 1.900 km. Hal ini sehubungan dengan banyaknya pusat-pusat industri dan populasi rumah tangga yang cukup padat sehingga pemakaian energi gas bumi cukup tinggi di wilayah tersebut. Baca Juga: Waskita Karya (WSKT) mengucurkan pinjaman ke anak usaha