KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Erajaya Swasembada Tbk mencermati ulang rencananya untuk menambah gerai tahun ini. Perusahaan dengan kode emiten ERAA itu awalnya berharap bisa menambah 300 gerai baru sepanjang tahun 2020. "Dengan kondisi pendemi corona (COVID-19) saat ini, kami harus memantau perkembangan situasi dan menentukan strategi pembukaan toko berdasarkan situasi tersebut," jelas Marketing and Communication Director Erajaya Group Djatmiko Wardoyo ketika dihubungi Kontan.co.id, Jumat (3/4). Baca Juga: Penjualan turun, laba bersih Erajaya (ERAA) anjlok 177,93% jadi 295,07 miliar di 2019
Ambisi Erajaya (ERAA) tambah 300 gerai baru di 2020 terganjal corona
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Erajaya Swasembada Tbk mencermati ulang rencananya untuk menambah gerai tahun ini. Perusahaan dengan kode emiten ERAA itu awalnya berharap bisa menambah 300 gerai baru sepanjang tahun 2020. "Dengan kondisi pendemi corona (COVID-19) saat ini, kami harus memantau perkembangan situasi dan menentukan strategi pembukaan toko berdasarkan situasi tersebut," jelas Marketing and Communication Director Erajaya Group Djatmiko Wardoyo ketika dihubungi Kontan.co.id, Jumat (3/4). Baca Juga: Penjualan turun, laba bersih Erajaya (ERAA) anjlok 177,93% jadi 295,07 miliar di 2019