KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga CPO mengalami tren penurunan pada pekan lalu. Penurunan yang terjadi sebanyak 1,54%. Meskipun demikian, harga CPO sempat menempati posisi tertinggi sejak Maret 2019 di angka RM 2.269 per metrik ton, Senin (26/8) lalu. Penyebab yang mengakibatkan harga CPO memiliki tren penurunan meskipun pergerakannya fluktuatif ialah situasi perang dagang. Hal ini disampaikan oleh direktur PT Garuda Berjangka Ibrahim. Baca Juga: Mulai 1 Januari 2020, pemerintah resmi melarang ekspor bijih nikel
Analis: Harga CPO bakal ditopang kebijakan politis
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga CPO mengalami tren penurunan pada pekan lalu. Penurunan yang terjadi sebanyak 1,54%. Meskipun demikian, harga CPO sempat menempati posisi tertinggi sejak Maret 2019 di angka RM 2.269 per metrik ton, Senin (26/8) lalu. Penyebab yang mengakibatkan harga CPO memiliki tren penurunan meskipun pergerakannya fluktuatif ialah situasi perang dagang. Hal ini disampaikan oleh direktur PT Garuda Berjangka Ibrahim. Baca Juga: Mulai 1 Januari 2020, pemerintah resmi melarang ekspor bijih nikel