KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) turun 2,52% sepekan kemarin. Adapun pada Jumat (8/5) IHSG berada di level 4.597,43. Analis Sucor Sekuritas Hendriko Gani mengamati lesunya IHSG selama sepekan lalu dipicu oleh volume perdagangan yang cenderung sepi. "Volume perdagangan cenderung berada di bawah rata-rata," kata Hendriko kepada Kontan.co.id, Jumat (8/5). Baca Juga: Tak kunjung bagikan dividen, indeks IDX BUMN20 anjlok 38,31% dari awal tahun
Analis prediksi IHSG lanjutkan pelemahan di pekan depan, apa alasannya?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) turun 2,52% sepekan kemarin. Adapun pada Jumat (8/5) IHSG berada di level 4.597,43. Analis Sucor Sekuritas Hendriko Gani mengamati lesunya IHSG selama sepekan lalu dipicu oleh volume perdagangan yang cenderung sepi. "Volume perdagangan cenderung berada di bawah rata-rata," kata Hendriko kepada Kontan.co.id, Jumat (8/5). Baca Juga: Tak kunjung bagikan dividen, indeks IDX BUMN20 anjlok 38,31% dari awal tahun