KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Hubungan Amerika Serikat (AS) dengan Iran kembali memanas. Setelah gagal melobi Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) memperpanjang embargo senjata terhadap Iran, pada hari Kamis (20/8), AS bergerak lebih jauh dengan mengembalikan semua sanksi PBB terhadap Iran. Artinya AS ingin agar sanksi PBB terhadap Iran, termasuk embargo senjata, dengan alasan Teheran melanggar kesepakatan nuklir yang dibuatnya dengan sejumlah negara kekuatan dunia pada 2015, kendati AS sendiri meninggalkan perjanjian itu sejak beberapa tahun lalu. Baca Juga: Iran pamerkan dua rudal baru yang lebih canggih, ini kemampuannya
AS tengah berjuang untuk memulihkan semua sanksi terhadap Iran karena alasan ini
KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Hubungan Amerika Serikat (AS) dengan Iran kembali memanas. Setelah gagal melobi Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) memperpanjang embargo senjata terhadap Iran, pada hari Kamis (20/8), AS bergerak lebih jauh dengan mengembalikan semua sanksi PBB terhadap Iran. Artinya AS ingin agar sanksi PBB terhadap Iran, termasuk embargo senjata, dengan alasan Teheran melanggar kesepakatan nuklir yang dibuatnya dengan sejumlah negara kekuatan dunia pada 2015, kendati AS sendiri meninggalkan perjanjian itu sejak beberapa tahun lalu. Baca Juga: Iran pamerkan dua rudal baru yang lebih canggih, ini kemampuannya