KONTAN.CO.ID - Wabah virus corona baru tengah menjadi perhatian dunia. Media sosial, seperti Facebook, Twitter, TikTok, YouTube, Snapchat, dan Reddit, mencoba berkontribusi dalam menangani virus tersebut. Tentu, bukan secara medis, melainkan dengan cara menyediakan informasi tepercaya mengenai virus corona baru yang bebas hoaks. Sejumlah media sosial mengedukasi penggunanya tentang virus mematikan itu. Selain menyebarkan berita positif, para platform media sosial juga memblokir konten yang mengandung informasi menyesatkan soal virus yang sudah menewaskan lebih dari 500 orang tersebut.
Begini cara Facebook, Twitter, dan TikTok tangkal hoaks virus corona
KONTAN.CO.ID - Wabah virus corona baru tengah menjadi perhatian dunia. Media sosial, seperti Facebook, Twitter, TikTok, YouTube, Snapchat, dan Reddit, mencoba berkontribusi dalam menangani virus tersebut. Tentu, bukan secara medis, melainkan dengan cara menyediakan informasi tepercaya mengenai virus corona baru yang bebas hoaks. Sejumlah media sosial mengedukasi penggunanya tentang virus mematikan itu. Selain menyebarkan berita positif, para platform media sosial juga memblokir konten yang mengandung informasi menyesatkan soal virus yang sudah menewaskan lebih dari 500 orang tersebut.