KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bursa Efek Indonesia (BEI) dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) tengah melakukan pemeriksaan bersama terkait initial public offering (IPO) PT Nara Hotel Internasional Tbk (NARA). Direktur Penilaian BEI I Gede Nyoman Yetna mengatakan, pemeriksaan dilakukan terhadap underwriter dan emiten secara mendalam. Sebagai informasi, yang berperan sebagai underwriter IPO ini adalah PT Magenta Capital Sekuritas. "Melalui pemeriksaan, otoritas berharap dapat memperoleh informasi yang komprehensif sehingga dapat mengambil keputusan secara fair dan objektif," kata dia kepada wartawan, Kamis (13/2).
BEI dan OJK lakukan pemeriksaan bersama terkait IPO Nara Hotel Internasional
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bursa Efek Indonesia (BEI) dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) tengah melakukan pemeriksaan bersama terkait initial public offering (IPO) PT Nara Hotel Internasional Tbk (NARA). Direktur Penilaian BEI I Gede Nyoman Yetna mengatakan, pemeriksaan dilakukan terhadap underwriter dan emiten secara mendalam. Sebagai informasi, yang berperan sebagai underwriter IPO ini adalah PT Magenta Capital Sekuritas. "Melalui pemeriksaan, otoritas berharap dapat memperoleh informasi yang komprehensif sehingga dapat mengambil keputusan secara fair dan objektif," kata dia kepada wartawan, Kamis (13/2).