KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat (LPEM) Fakultas Ekonomi Bisnis Universitas Indonesia (FEB UI) menyebut Bank Indonesia (BI) perlu memangkas suku bunga acuan sebesar 25 basis poin (bps) ke level 4,00% pada pertemuan bulan ini. Ekonom makroekonomi dan pasar keuangan LPEM FEB UI Teuku Riefky optimistis, pemangkasan suku bunga acuan ini mampu mendorong permintaan agregat dan meringankan beban BI dalam skema burden sharing. Baca Juga: Sejam jelang rehat, IHSG bertahan di zona hijau di tengah turunnya bursa Asia
BI disarankan pangkas suku bunga acuan 25 bps, ini pertimbangannya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat (LPEM) Fakultas Ekonomi Bisnis Universitas Indonesia (FEB UI) menyebut Bank Indonesia (BI) perlu memangkas suku bunga acuan sebesar 25 basis poin (bps) ke level 4,00% pada pertemuan bulan ini. Ekonom makroekonomi dan pasar keuangan LPEM FEB UI Teuku Riefky optimistis, pemangkasan suku bunga acuan ini mampu mendorong permintaan agregat dan meringankan beban BI dalam skema burden sharing. Baca Juga: Sejam jelang rehat, IHSG bertahan di zona hijau di tengah turunnya bursa Asia