KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pengembang properti PT Ciputra Development Tbk (CTRA) menargetkan marketing sales 2020 tumbuh 10%. Kenaikan tersebut dihitung dari realisasi marketing sales CTRA 2019 yang sebesar Rp 6,1 triliun. Direktur Ciputra Development Tulus Santoso mengatakan, target kenaikan marketing sales tersebut berasal dari proyek-proyek bangunan bertingkat, seperti apartemen dan gedung perkantoran menyumbang 17% marketing sales. Sementara sisanya berasal dari proyek rumah tapak (landed house). Baca Juga: Chandra Asri (TPIA) bakal tentukan investor strategis CAP 2 pada bulan depan
Ciputra Development (CTRA) targetkan marketing sales tumbuh 10% pada 2020
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pengembang properti PT Ciputra Development Tbk (CTRA) menargetkan marketing sales 2020 tumbuh 10%. Kenaikan tersebut dihitung dari realisasi marketing sales CTRA 2019 yang sebesar Rp 6,1 triliun. Direktur Ciputra Development Tulus Santoso mengatakan, target kenaikan marketing sales tersebut berasal dari proyek-proyek bangunan bertingkat, seperti apartemen dan gedung perkantoran menyumbang 17% marketing sales. Sementara sisanya berasal dari proyek rumah tapak (landed house). Baca Juga: Chandra Asri (TPIA) bakal tentukan investor strategis CAP 2 pada bulan depan