KONTAN.CO.ID - JAKARTA. DKI Jakarta memasuki usia ke-493 tahun pada Senin (22/6) kemarin. Jatuh bangun Jakarta di sepanjang tahun ini diperkirakan dapat mengganggu perekonomian. Center of Reform on Economics (CORE) memprediksi, ekonomi di wilayah ibu kota ini bakal kontraksi. Penyebab utama datang setelah Jakarta memberlakukan kebijakan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) yang akhirnya menghantam aktivitas ekonomi dan bisnis. Baca Juga: Ramalan Morgan Stanley: Ekonomi RI pulih ke level sebelum Covid-19 di kuartal IV 2020
CORE: Pertumbuhan ekonomi Jakarta kontraksi 1% karena pandemi virus corona
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. DKI Jakarta memasuki usia ke-493 tahun pada Senin (22/6) kemarin. Jatuh bangun Jakarta di sepanjang tahun ini diperkirakan dapat mengganggu perekonomian. Center of Reform on Economics (CORE) memprediksi, ekonomi di wilayah ibu kota ini bakal kontraksi. Penyebab utama datang setelah Jakarta memberlakukan kebijakan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) yang akhirnya menghantam aktivitas ekonomi dan bisnis. Baca Juga: Ramalan Morgan Stanley: Ekonomi RI pulih ke level sebelum Covid-19 di kuartal IV 2020