KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Seiring dengan membaiknya kasus Covid-19 di Indonesia, pemerintah akhirnya mengizinkan masyarakat untuk melakukan mudik Lebaran. Terkait hal itu, Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) Hutama Karya mulai melakukan persiapan di beberapa ruas Jalan Tol Trans-Sumatera (JTTS). Direktur Operasi III Hutama Karya Koentjoro mengaskan, demi memastikan arus lalu lintas mudik berjalan dengan lancar, seluruh rest area yang dikelola akan dioperasikan pada saat momen mudik mendatang.
Daftar Lengkap 33 Rest Area di Tol Trans Sumatera, Catat untuk Persiapan Mudik
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Seiring dengan membaiknya kasus Covid-19 di Indonesia, pemerintah akhirnya mengizinkan masyarakat untuk melakukan mudik Lebaran. Terkait hal itu, Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) Hutama Karya mulai melakukan persiapan di beberapa ruas Jalan Tol Trans-Sumatera (JTTS). Direktur Operasi III Hutama Karya Koentjoro mengaskan, demi memastikan arus lalu lintas mudik berjalan dengan lancar, seluruh rest area yang dikelola akan dioperasikan pada saat momen mudik mendatang.