KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Di sepanjang Mei 2021, realisasi penjualan kendaraan bermotor roda empat hemat energi dan harga terjangkau (KBH2) atau biasa dikenal low cost green car (LCGC) mengalami penurunan tajam. Data Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) menyebut, wholesales kendaraan jenis tersebut di pasar domestik selisih 103% dari pencapaian satu bulan sebelumnya. Hal ini sejalan dengan terjadinya lonjakkan terhadap pasar LMPV dan LSUV setelah diberikan relaksasi pajak penjualan atas barang mewah (PPnBM) hingga 100 persen dan hari kerja yang sedikit.
Daftar mobil terlaris LCGC per Mei 2021, apa saja?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Di sepanjang Mei 2021, realisasi penjualan kendaraan bermotor roda empat hemat energi dan harga terjangkau (KBH2) atau biasa dikenal low cost green car (LCGC) mengalami penurunan tajam. Data Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) menyebut, wholesales kendaraan jenis tersebut di pasar domestik selisih 103% dari pencapaian satu bulan sebelumnya. Hal ini sejalan dengan terjadinya lonjakkan terhadap pasar LMPV dan LSUV setelah diberikan relaksasi pajak penjualan atas barang mewah (PPnBM) hingga 100 persen dan hari kerja yang sedikit.