KONTAN.CO.ID - LONDON. Angka kelaparan dan kekurangan gizi global melonjak secara signifikan sepanjang tahun lalu. Penyebab utamanya, tidak lain dan tidak bukan, adalah Covid-19. Dilansir dari Reuters, laporan badan PBB pada hari Senin (12/7), menunjukkan jumlah orang yang kekurangan gizi naik menjadi 768 juta sepanjang tahun lalu. Jumlah itu setara dengan 10% populasi dunia dan naik 118 juta dibandingkan tahun 2019.
Dampak Covid-19, angka kelaparan dan kekurangan gizi dunia melonjak di tahun 2020
KONTAN.CO.ID - LONDON. Angka kelaparan dan kekurangan gizi global melonjak secara signifikan sepanjang tahun lalu. Penyebab utamanya, tidak lain dan tidak bukan, adalah Covid-19. Dilansir dari Reuters, laporan badan PBB pada hari Senin (12/7), menunjukkan jumlah orang yang kekurangan gizi naik menjadi 768 juta sepanjang tahun lalu. Jumlah itu setara dengan 10% populasi dunia dan naik 118 juta dibandingkan tahun 2019.