KONTAN.CO.ID - Sebuah kapal kargo Iran yang diyakini sebagai pangkalan Garda Revolusi Iran dan berlabuh selama bertahun-tahun di Laut Merah di lepas pantai Yaman diserang. Televisi Pemerintah Iran mengakui serangan pada 31 Maret lalu itu, mengutip media asing, dalam komentar pertama tentang insiden misterius yang melibatkan MV Saviz, yang diduga dilakukan oleh Israel. Serangan tersebut terjadi ketika Iran dan kekuatan dunia duduk di Wina untuk pembicaraan pertama tentang Amerika Serikat yang berpotensi bergabung kembali dengan kesepakatan nuklir Teheran yang compang-camping.
Diyakini sebagai pangkalan Garda Revolusi Iran, sebuah kapal kargo diserang
KONTAN.CO.ID - Sebuah kapal kargo Iran yang diyakini sebagai pangkalan Garda Revolusi Iran dan berlabuh selama bertahun-tahun di Laut Merah di lepas pantai Yaman diserang. Televisi Pemerintah Iran mengakui serangan pada 31 Maret lalu itu, mengutip media asing, dalam komentar pertama tentang insiden misterius yang melibatkan MV Saviz, yang diduga dilakukan oleh Israel. Serangan tersebut terjadi ketika Iran dan kekuatan dunia duduk di Wina untuk pembicaraan pertama tentang Amerika Serikat yang berpotensi bergabung kembali dengan kesepakatan nuklir Teheran yang compang-camping.