KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sinyal hawkish dari Bank Sentral Amerika Serikat (AS) Federal Reserve menekan harga emas mendekati level psikologis US$ 1.400 per ons troi. Berdasarkan indikator teknikal, harga emas masih akan bearish. Mengutip Bloomberg pada hari ini pukul 17.39 WIB, harga emas spot masih tercatat turun 0,4% ke level US$ 1.407,62 per ons troi pada perdagangan Kamis (1/8). Sedangkan harga emas berjangka untuk pengiriman Desember 2019 di Commodity Exchange turun 1,33% pada 17.39 WIB ke level US$ 1.418,70 per ons troi. Baca Juga: The Fed hawkish, harga emas masih bisa menuju US$ 1.500
Emas direkomendasikan sell akibat sejumlah sentimen global
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sinyal hawkish dari Bank Sentral Amerika Serikat (AS) Federal Reserve menekan harga emas mendekati level psikologis US$ 1.400 per ons troi. Berdasarkan indikator teknikal, harga emas masih akan bearish. Mengutip Bloomberg pada hari ini pukul 17.39 WIB, harga emas spot masih tercatat turun 0,4% ke level US$ 1.407,62 per ons troi pada perdagangan Kamis (1/8). Sedangkan harga emas berjangka untuk pengiriman Desember 2019 di Commodity Exchange turun 1,33% pada 17.39 WIB ke level US$ 1.418,70 per ons troi. Baca Juga: The Fed hawkish, harga emas masih bisa menuju US$ 1.500